Media Dialog News

Rekrutmen Peserta MTQ, oleh  LPTQ Kepulauan Tanimbar mendapat Apresiasi dan Kritikan Kritis dari Masyarakat

MEDIA DIALOG NEWS, Kepulauan Tanimbar – Lembaga Pengembangan Tilawatil Qur’an (LPTQ) Kepulauan Tanimbar baru-baru ini melakukan rekrutmen peserta untuk mengikuti Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat provinsi.

Kegiatan ini disambut dengan luar biasa  banyak  apresiasi yang di berikan oleh masyarakat Tanimbar, namun juga menuai kritikan terkait dengan pelaksanaan dan pengelolaan anggaran nya.

Masyarakat Tanimbar sangat antusias, partisipasi dan  mengapresiasi upaya LPTQ Kepulauan Tanimbar dalam melakukan rekrutmen peserta di beberapa desa, termasuk Desa Kilon, Desa Karatat, dan Desa Labobar. Kegiatan ini diharapkan mendapat dukungan penuh dari  masyarakat dalam  mensuport jalan nya tahapan kegiatan MTQ di maksud.

Namun, ada juga kritikan dari masyarakat  yang menyampaikan terkait  pelaksanaan rekrutmen peserta musabaqah Tilawatil Qur’an ( MTQ )Kabupaten Kepulauan tanimbar.

Mereka menilai bahwa kunjungan Tim LPTQ ke beberapa desa terlalu banyak melibatkan pengikut yang tidak  terlalu berkepentingan dan akhirnya menguras banyak anggaran yang seharusnya terfokus kepada perekrutan dan  pembinaan peserta sehingga kualitas peserta lombah ( MTQ ) Kepulauan Tanimbar dapat lebih tersiapkan secara efektif dan intensif.

“Perlu dipertimbangkan untuk menyederhanakan kunjungan Tim LPTQ ke desa-desa sehingga tidak melibatkan banyak orang dan menguras anggaran pembinaan,” kata Burhan Rumatiga, tokoh masyarakat Tanimbar.

Burhan juga berharap bahwa LPTQ Kepulauan Tanimbar dapat memanfaatkan potensi putra-putri daerah sendiri dan tidak menyewa peserta dari luar daerah. “Jangan sampai kegiatan rekrutmen hanya menjadi formalitas, tetapi tidak memiliki dampak signifikan dalam meningkatkan kualitas dan prestasi putra putri  daerah yang tentu berdampak langsung kepada pribumi tanimbar,” tambah Burhan.

Selain itu, Burhan Rumatiga juga berharap pemerintah daerah Kabupaten Kepulauan Tanimbar  kiranya dapat mempersiapkan anggaran pembinaan kepada LPTQ. Dalam mendukung  penyediaan fasilitas  anggaran yang memadai untuk kelengkapan pembinaan dan persiapan peserta,” kata rumatiga.

Lanjut burhan bahwa LPTQ Kepulauan Tanimbar juga diharapkan dapat menghadirkan pelatih-pelatih profesional dalam membina dan mempersiapkan putra-putri Tanimbar dalam even MTQ ini . Karna dengan adanya pelatih-pelatih profesional, diharapkan peserta dapat dipersiapkan dengan lebih baik dan dapat meningkatkan prestasi yang mengharumkan nama daerah Tanimbar ,tuturnya

LPTQ Kepulauan Tanimbar di minta untuk dapat menindaklanjuti kritikan dan saran dari masyarakat setempat untuk meningkatkan kegiatan mereka ke depan. Dengan demikian,  LPTQ dapat mempersiapkan peserta yang lebih berkualitas dan punya kemampuan serta tetap memprioritaskan pribumi Tanimbar dalam kegiatan MTQ tingkat provinsi mendatang tutupnya. (Randy Fenan).

Berita Terbaru

Video Terbaru

Berita Lainnya

Polda Jambi Gagalkan Penyelundupan 32 Ribu Liter Solar Ilegal, Dua Truk dan Sopir Diamankan

Polda Jambi Gagalkan Penyelundupan 32 Ribu Liter Solar Ilegal, Dua Truk dan Sopir Diamankan

MEDIA DIALOG NEWS, Jambi – Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Jambi kembali mencatat keberhasilan dalam upaya memberantas peredaran bahan

Wakapolres Pelabuhan Belawan, Meninggal Dunia Akibat Kecelakaan di Jalan Tol Belmera Medan

Wakapolres Pelabuhan Belawan, Meninggal Dunia Akibat Kecelakaan di Jalan Tol Belmera Medan

MEDIA DIALOG NEWS, Medan - Sebuah insiden kecelakaan melibatkan minibus dan truk terjadi di Tol Belmera, Kelurahan Martubung, Kecamatan Medan

Munas dan Reuni Akbar Kawima Digelar 19 Oktober 2024 di Yogyakarta

Munas dan Reuni Akbar Kawima Digelar 19 Oktober 2024 di Yogyakarta

MEDIA DIALOG NEWS, Yogyakarta - Keluarga Alumni Universitas Widya Mataram (KAWIMA) akan mengadakan perhelatan Musyawarah Nasional dan Reuni Akbar pada

Suasana Penyambutan Jelang Kedatangan Presiden Prabowo Subianto di Universitas Muhamadiyah Kupang

Suasana Penyambutan Jelang Kedatangan Presiden Prabowo Subianto di Universitas Muhamadiyah Kupang

MEDIA DIALOG NEWS, Kupang NTT - Presiden Prabowo Subianto dijadwalkan hadir di Universitas Muhamadiyah Kupang, Rabu 4 Desember 2024. Presiden

Aktivitas PETI Terus Beroperasi, AMM Gelar Aksi di Polda Gorontalo Desak Kapolsek Popayato Barat Dicopot

Aktivitas PETI Terus Beroperasi, AMM Gelar Aksi di Polda Gorontalo Desak Kapolsek Popayato Barat Dicopot

MEDIA DIALOG NEWS, Popayato Barat - Aktivitas Pertambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di wilayah Popayato Barat, Kabupaten Pohuwato, Gorontalo, terus

AMPD Sampaikan Aspirasi dan Serahkan Laporan Dugaan Ketidakwajaran Anggaran ke Kejaksaan

AMPD Sampaikan Aspirasi dan Serahkan Laporan Dugaan Ketidakwajaran Anggaran ke Kejaksaan

MEDIA DIALOG NEWS, Kisaran — Dewan Pengurus Daerah Aliansi Mahasiswa Peduli Demokrasi (DPD AMPD) Kabupaten Asahan bersama sejumlah mahasiswa menyampaikan

Lawan Kotak Kosong Pasangan Taufik-Rianto Klaim Kemenangan Sementara 75% di Kabupaten Asahan

Lawan Kotak Kosong Pasangan Taufik-Rianto Klaim Kemenangan Sementara 75% di Kabupaten Asahan

MEDIA DIALOG NEWS, Kisaran – Pasangan Tunggal Calon Bupati dan Wakil Bupati, Taufik Zainal Abidin, S.Sos., M.Si dan Rianto, S.H.,

Effendi Gazali: Ketua Dewas Bulog Sudaryono Sukses Serap Aspirasi dan Gabah Petani

Effendi Gazali: Ketua Dewas Bulog Sudaryono Sukses Serap Aspirasi dan Gabah Petani

MEDIA DIALOG NEWS, Jakarta – Pakar Komunikasi Nasional, Effendi Gazali menilai perubahan kepemimpinan di Dewan Pengawas (Dewas) dan Direksi Perum

Kanwil Kemenkum Jambi Dorong Potensi Daerah Lewat Penyerahan Sertifikat Kekayaan Intelektual

Kanwil Kemenkum Jambi Dorong Potensi Daerah Lewat Penyerahan Sertifikat Kekayaan Intelektual

MEDIA DIALOG NEWS, Jambi – Kantor Wilayah Kementerian Hukum (Kemenkum) Jambi kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung kemajuan daerah. Hal itu

Polsek Bayung Lencir Dorong Kolaborasi Cegah Ilegal Drilling, Desa Diminta Lebih Berani Bersuara

Polsek Bayung Lencir Dorong Kolaborasi Cegah Ilegal Drilling, Desa Diminta Lebih Berani Bersuara

MEDIA DIALOG NEWS, Bayung Lencir – Praktik ilegal drilling yang terus menghantui wilayah Musi Banyuasin kembali menjadi sorotan. Dalam sebuah